a. dosa seorang muslim akan terampuni dengan pahala ibadah salat jum at
b. orang sakit tetap dianjurkan melaksanakan salat jum at semampunya
c. para wanita mendapat rukhsah dalam pelaksaan salat jum at
d. salat jum at harus dilakukan dengan ikhlas dan sungguh sungguh
Jawaban:
c. para wanita mendapat rukhsah dalam pelaksanaan shalat Jum'at
Penjelasan:
Kutipan hadits tersebut menjelaskan bahwa pelaksanaan shalat pada hari Jum'at tersebut kecuali hamba sahaya kecuali yg sudah dimerdekakan, wanita, anak anak, dan orang yg sedang sakit.
a. . Karena dalam kutipan hadits tersebut yg artinya, tidak terdapat kata dosa orang muslim dapat terampuni pahala shalat jumat.
b. Karena arti dari kutipan hadits tersebut bahwa orang sakit di rukhsahkan (diringankan) tidak melaksanakan shalat Jum'at.
d. Karena kutipan hadits tersebut tentang pelaksanaan shalat Jum'at kecuali orang orang tertentu, tidak menjelaskan bahwa pelaksanaan shalat Jumat dilaksankan dengan ikhlas dan sungguh sungguh.
Semoga bermanfaat....